Komunikasi Dalam Jaringan > Kelas Maya > Presentasi Video

.


1. Komunikasi Daring atau Komunikasi Virtual
Adalah cara berkomunikasi penyampaian dan penerimaan informasi dilakukan dengan menggunakan internet, atau dunia maya ( cyberspace ).
2. Real – Time
Adalah kondisi pengoperasian dari suatu system hardware dan software yang dibatasi oleh rentang waktu yang jelas.
3. Email
Adlaah saran kirim mengirim surat melalui jalur jaringan computer, seperti internet.
4. Videophone
Adalah telephone dengan layar video yang mampu menangkap gambar sekaligus suara yang dikirimkan.
5. Google + Hangout
Adalah fitur layanan videochat gratis dari google yang memungkinkan obrolan satu lawan satu dan obrolan grup hingga sepuluh orang pada saat yang bersamaan.
6. Warga Digital
Adalah idividu yang memanfaatkan teknologi informasi untuk membangun komunitas, berkerja, dan berekreasi.
7. Cyber Law
Adalah istilah hokum yang terkait dengan pemanfaatan teknologi informasi.
8. E-Learning ( Electronic Learning )
Adalah merupakan proses belajar mengajar yang menggunakan media elektronik khususnya internet sebagai system pembelajarannya.
9. Edmodo
Adalah salah satu dari jenis Social Learning Network (SLN) yang beredar didunia internet.
10. Learning Management System (LMS)
Adalah aplikasi perangkat lunak untuk kegiatan online, e-learning, isi pelatihan.
11. Presentasi Video
Adalah video untuk mengomunikasikan video atau gagasan, yang digunakan untuk memperkenalkan produk melalui proses merekan gambar dan suara, menata urutan dan menyambung atau memotong gambar dan menyatukannya menjadi kesatuan yang utuh.
12. Sipnosis
Adalah suatu peristiwa yang dipisahkan dalam bentuk cerita singkat, ringkas, padat, dan jelas tanpa menghilangkan unsur-unsur pentingnya.
13. Treatmen
Adalah langkah menyusun urutan adegan, sehingga menjadi cerita yang menarik.
14. Capture ( Screenshot, Screen Capture, Screen damp )
Adalah gambar yang diambil oleh computer untuk melakukan perekaman terhadap item yang ditampilkan oleh monitor atau visual output device yang lain.
15. Editing  ( Menyunting )
Adalah suatu proses dalam pekerjaan audio video yang sifatnya mepertimbangkan setiap materi pulikasi secara substantial.
16. Rendering
Adalah proses akhir dari keseluruhan proses pemodelan ataupun animasi computer.

2 Responses to "Komunikasi Dalam Jaringan > Kelas Maya > Presentasi Video "

  1. Postingan nya sangat berguna kak.
    numpang blog walking kak
    www.andreaplikasi.blogspot.com
    www.turbisx.blogspot.com
    www.turalaki.blogspot.com
    www.medankontraktor.blogspot.com


    terimakasih...

    ReplyDelete