Algoritma Dan Flowchart


Algoritma dan Flowchart - Di bidang study pemograman dasar, Algoritma dan Flowchart perlu kita ketahui kepentingannya di suatu program. Materi ini sangat cocok untuk kalian yang sekolah SMK jurusan TKJ dan RPL. Pengertian Algoritma dan Flowchart sebagai berikut.

Algoritma
Arti umum adalah serangkaian urutan langkah-langkah yang tepat, logis, terperinci, dan terbatas untuk menyelesaikan suatu masalah yang disusun secara sistematis.
1.  Algoritma adalah inti dari ilmu komputer
2.  Algoritma adalah urutan-urutan dari instruksi atau langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu masalah
3.  Algoritma adalah blueprint dari program
4.  Sebaiknya disusun sebelum membuat program
5.  Kriteria suatu algoritma:
      - Ada input dan output
      - Efektifitas dan efisien
      - Terstruktur
Flowchart
1.  Flowchart adalah bagan-bagan yang mempunyai arus menggambarkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah
2.  Merupakan cara penyajian dari suatu algoritma
3.  Ada 2 macam flowchart:
         a. System flowchart:
                Urutan proses dalam system dengan menunjukkan alat media input, output serta jenis penyimpanan dalam proses pengolahan data.
         b. Program flowchart:
                Urutan instruksi yang digambarkan dengan symbol tertentu untuk memecahkan masalah dalam suatu program.

Contoh Algoritma :
1. Algoritma menulis surat :
 a. Mempersiapkan kertas dan amplop
 b. Mempersiapkan alat tulis, seperti pena atau pensil
 c. Mulai menulis
  d. Memasukkan kertas ke dalam amplop
 e.Pergi ke kantor pos untuk mengeposkan surat tersebut


Contoh Flowchart :

Flowchart proses sebelum tidur








dsdfasfdfsddsa

0 Response to "Algoritma Dan Flowchart"